Daftar Minuman yang Bisa Menurunkan Risiko Kanker
Penyakit kanker bisa diderita siapa saja, baik orang muda atau yang sudah lanjut usia. Kankermerupakan penyakit yang sangat berbahaya, karena bisa mengancam nyawa.
Kanker disebut bisa menyebar cepat dan mampu merusak organ vital tubuh dalam kurun waktu tertentu. Penyebab seseorang menderita penyakit kanker bisa karena beberapa faktor.
Penyakit kanker pun ada beberapa jenis. Sejumlah faktor yang sejauh ini dianggap menyebabkan kanker di antaranya pola makan tidak sehat, merokok, alkohol, radiasi, hingga faktor genetik.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
1. Kopi
Dalam studi yang dirilis Wiley pada Desember 2024 disebutkan bahwa mengonsumsi kopi dihubungkan dengan risiko lebih rendah terkena kanker mulut, tenggorokan, leher, hingga kepala.
World Cancer Research Fund dalam situsnya menyebut kopi punya zat alami yang bisa membantu melindungi sel-sel tubuh dan mengurangi peradangan. Studi itu juga menemukan kopi mampu meningkatkan sensitivitas insulin, yang membantu tubuh mengatur gula darah dengan lebih baik.
Menurut penelitian, minum 3-4 cangkir kopi berkafein dikaitkan dengan risiko 41 persen lebih rendah terkena kanker hipofaring.
2. Yogurt
Dalam studi yang dipublikasikan ke Jurnal Gut Microbes, disebutkan bahwa orang yang mengonsumsi dua atau lebih porsi yogurt per minggu cenderung punya tingkat kanker usus besar proksimal yang lebih rendah.
Seperti dikutip WebMD, yogurt bisa menurunkan risiko kanker pada usus karena minuman itu mampu mengubah mikrobioma usus dan bisa berdampak pada perlindungan dari kanker.
3. Teh Hijau
Teh hijau dinilai dapat mencegah penyakit kanker. Minuman ini bisa memperlambat atau mencegah perkembangan kanker pada payudara, sel usus besar, prostat, dan hati.
Seperti dikutip WebMD, teh hijau juga punya dampak sama pada jaringan paru-paru dan kulit. Teh hijau pun dikaitkan dengan risiko lebih rendah terhadap kanker perut, kandung kemih, dan pankreas.
4. Teh Hitam
Kandungan polisakarida pada teh hitam ternyata memiliki sifat anti-kanker yang mampu menghambat pertumbuhan sel kanker hati dan paru-paru. Ada juga senyawa dalam teh hitam yakni Theabrownin, yang bisa menekan proliferasi sel kanker paru-paru.
Selain itu, Anhua yang merupakan turunan dari teh hitam juga bisa meningkatkan apoptosis (kematian) pada sel kanker paru-paru. Temuan ini yang membuat teh hitam bisa menurunkan risiko kanker pada manusia.
Laporan News Medical juga menyebut ekstrak teh hitam bisa menghambat pertumbuhan sel kanker lidah, usus besar, dan pankreas. Kandungan teofilin dalam teh hitam ikut menghambat pertumbuhan sel kanker payudara dan serviks.
5. Kombucha
Kombucha merupakan minuman sejenis teh yang difermentasi oleh mikroorganisme berupa bakteri dan juga ragi (jamur). Kombucha bermanfaat mencegah pertumbuhan dan penyebaran sel kanker pada tubuh.
Seperti dikutip Healthline, kombucha punya konsentrasi polifenol dan antioksidan teh yang tinggi sehingga minuman ini bisa melawan kanker. Studi IFT pada 2014 menyatakan kandungan polifenol dalam kombucha adalah menutup mutasi gen dan pertumbuhan sel kanker, bahkan membunuhnya.
(责任编辑:知识)
Ogah Jemawa Meski Diusulkan jadi Pj Gubernur Pengganti Anies, Kasetpres: Ya Masih Biasa
FOTO: Kabukicho, Distrik Hiburan Malam Tokyo yang 'Tak Pernah Tidur'
MTI Usul Ojek di Jakarta Berpelat Kuning, Begini Ceritanya
Sebelum Tawuran di Penjaringan, Dua Geng Ini Janjian Lewat Media Sosial
2025年建筑学专业qs世界排名
- Prakiraan Cuaca Jakarta Jumat 7 Oktober: Sore Hujan
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sebut Matematika Bukan Pelajaran yang Menakutkan, Gurunya Harus Dirindukan
- IDF 2025 Jadi Tonggak Penting APJII Dorong Ekosistem Digital
- Emrus Sarankan Tak Ada Salahnya Endar Datangi Firli untuk Minta Maaf
- Prakiraan Cuaca Jakarta Kamis 27 Oktober: Sore Sebagian Besar Wilayah DKI Hujan
- 2025工业设计专业世界大学排名
- Makanan Pemicu Kanker Usus, Ada Gorengan Hingga Roti
- Daftar Jurusan Teknik dengan Gaji Tertinggi dan Terendah, Masa Depan Cerah
-
DPO Dua Bulan, 3 Tersangka Judi Online yang Ditangkap di Kamboja Tiba di Soetta, Ini Tampangnya
SuaraJakarta.id - Tiga tersangka judi online yang masuk dalam daftar pencarian orang (DPO) akhirnya ...[详细]
-
Ditangkap di Filipina, DPO Kasus Judi Online W88 Tiba di Bandara Soetta
TANGERANG, DISWAY.ID --Warga Negara Indonesia (WNI) yang jadi tersangka kasus judi online (judol) W8 ...[详细]
-
Panas! Ruhut Semprot Pendukung Anies: Udah Gagal Pikir, Masih Ngebacot Marah
Warta Ekonomi, Jakarta - Politikus PDI Perjuangan (PDIP), Ruhut Sitompul, seolah tidak ada habis-hab ...[详细]
-
Berat Isi Posisi Anies Baswedan, Heru Ngaku Ogah Maju di Pilgub DKI Jakarta 2024: Susah!
Warta Ekonomi, Jakarta - Tahun 2024 bukannyanya jadi ajang pemilihan presiden tetapi juga pemilihan ...[详细]
-
NYALANG: Berjalan Menemani Temaram
Jakarta, CNN Indonesia-- Foto pilihan CNN Indonesia pekan ini menampilkan Festiva ...[详细]
-
Makanan Pemicu Kanker Usus, Ada Gorengan Hingga Roti
Daftar Isi Makanan pemicu kanker usus ...[详细]
-
10 Pantai Terpopuler di Dunia versi Google Trends dan TikTok
Jakarta, CNN Indonesia-- Bagi penggemar destinasi wisata pantai, pasti kamu pernah mendengar tentang ...[详细]
-
MTI Usul Ojek di Jakarta Berpelat Kuning, Begini Ceritanya
SuaraJakarta.id - Agar warga Jakarta beralih menggunakan angkutan umum, Masyarakat Transportasi Indo ...[详细]
-
5 Destinasi Liburan di Luar Negeri Favorit Orang Indonesia, Ada Macau
Daftar Isi Berikut lima negara yang saat ini jadi destinasi favor ...[详细]
-
RUU Stablecoin Diperbaharui, Diyakini Bakal Lolos Perdebatan di Senat AS
Warta Ekonomi, Jakarta - Guiding and Establishing National Innovation for U.S. Stablecoins (GENIUS) ...[详细]
Perjalanan Karier Rahmat Effendi, Menjabat Sejak 2012 Gantikan Wali Kota yang Diciduk KPK
Dokter Ini Makan 56 Butir Telur Seminggu, Alasannya Mengejutkan
- Firli Bahuri Kembali Jalani Pemeriksaan di Bareskrim Mabes Polri Hari Ini
- FOTO: Kabukicho, Distrik Hiburan Malam Tokyo yang 'Tak Pernah Tidur'
- Polisi Tangkap Dua Spesialis Pencuri Motor dan Penadah di Jakarta Utara
- Ini Jenis Kopi Terbaik untuk Panjang Umur Menurut Ahli
- Chery Exeed Exlantix, Sedan Listrik Berbanderol Rp430 Juta dengan Daya Tempih 710 Km
- Kemenperin Buka Suara Terkait Rencana Pembangunan Pabrik Apple di Indonesia, Tawarkan Tiga Syarat
- Sebut Anies Berkelas, Sindiran Helmi Felis Bikin Kena Mental: Kalau Heru Budi?