7 Makanan Sumber Kalsium Terbaik, Bikin Tulang Kuat Sampai Tua
Daftar Isi
- 1. Ikan sarden
- 2. Tahu
- 3. Udang
- 4. Ubi
- 5. Yogurt
- 6. Kacang edamame
- 7. Bayam
Seiring bertambahnya usia, kebutuhan kalsiumpun ikut bertambah. Anda bisa mengonsumsi makanansumber kalsium terbaik untuk memelihara kesehatan tulang hingga tua nanti.
Kalsium merupakan salah satu nutrisi penting yang dibutuhkan tubuh untuk menjaga kesehatan tulang, gigi, hingga jantung. Kalsium bisa diperoleh dari berbagai asupan makanan sehari-hari sedari dini.
Melansir Healthline, orang dewasa perlu mengonsumsi 1.300 mg kalsium per hari, dan asupan lebih tinggi untuk remaja, wanita pasca menopause, dan orang lanjut usia.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
1. Ikan sarden
Ikan sarden memiliki kandungan kalsium tinggi. Setiap 92 gram ikan sarden kalengan mengandung sekitar 27 persen kebutuhan kalsium harian Anda.
Ikan sarden kalengan bisa Anda dapatkan di supermarket terdekat anda dengan harga yang terjangkau.
2. Tahu
Tahu biasa menjadi makanan utama atau dipadukan dengan makanan lainnya. Selain populer dengan kandungan proteinnya, tahu juga bisa penuhi asupan kalsium tubuh sekitar 275-861 miligram kalsium
3. Udang
![]() |
Udang termasuk hewan air yang tinggi kalsium. Sebanyak 100 g udang matang mengandung 20 persen asupan kalsium harian atau 190 miligram (mg) membantu mencegah tulang keropos.
4. Ubi
Diketahui kandungan nutrisi ubi sangat banyak, seperti potasium, vitamin A dan C, termasuk kalsium. Karena kandungan 68 miligram kalsium sajian ubi berukuran besar mampu menguatkan tulang dan gigi Anda.
5. Yogurt
![]() |
Yogurt jadi camilan bernutrisi. Selain kalsium, yogurt juga mengandung probiotik, potasium, dan vitamin B12.
Dengan mengonsumsi 245 gram yogurt bisa memenuhi 23 persen kebutuhan kalsium harian. Pilihlah yogurt rendah lemak untuk mendapatkan kandungan kalsium yang lebih tinggi.
6. Kacang edamame
Sama seperti yogurt, kacang edamame menjadi camilan pas yang Anda konsumsi. Kandungan kalsium dalam 155 gram bisa penuhi 8 persen kebutuhan kalsium harian Anda.
7. Bayam
![]() |
Sudah menjadi pengetahuan umum, bahwa bayam memang tinggi kalsium. Sayuran berdaun hijau, termasuk bayam menawarkan banyak vitamin, juga dianjurkan untuk sering dikonsumsi oleh lansia karena memiliki manfaat yang mendukung kesehatan lansia.
Itulah 7 makanan sumber kalsium terbaik yang bisa Anda konsumsi untuk menjaga kekuatan tulang sampai tua.
(pli/pua)(责任编辑:百科)
FOTO: Tradisi Perayaan Maulid Nabi Muhammad di Berbagai Negara
Kementan Bantu Petani Wujudkan Impian Pembangunan Agro Eduwisata di Cianjur
Investor Jangan Lewatkan! Emiten Aguan dan Salim Grup (CBDK) akan Guyur Dividen Rp28 Miliar
Sukses Digelar, detikJatim Awards 2024 Diramaikan Tokoh
Anies Nyatakan Siap Nyapres, Wagub Riza: Pilihan Saya Pak Prabowo
- Kawal Stabilitas Rupiah di Tengah Ketidakpastian Global, Begini Jurus Jitu BI
- Ini Dia Nama
- Dilantik Jadi Sekda DKI, Joko Agus Tak Punya Program Khusus: Tugas Saya Membantu Pj Gubernur
- Wapres: Dana Tapera Bisa Diambil Jika Pekerja Tak Perlu Rumah
- Oscar Darmawan Mundur dari Jabatan CEO Indodax, Ini Alasannya
- Efek Formula E Disebut Dongkrak Elektabilitas Anies Baswedan, Pengamat: Oktober Orang Akan Lupa
- Ramai Nasi Uduk Aceh Jual Dendeng Babi, Wagub DKI Beri Respons Luar Biasa
- Dirjen Diktiristek Kirim Surat ke Kampus untuk Batalkan Kenaikan UKT
-
Pamit Nonton Lenong, Pria di Tangsel Ditemukan Tewas Gantung Diri
SuaraJakarta.id - Warga Setu, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), digegerkan dengan penemuan mayat pri ...[详细]
-
Menteri Maman Paparkan Peran SPPG dalam MBG sebagai Ekosistem Pengembangan UMKM
Warta Ekonomi, Bandung - Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman menekanka ...[详细]
-
Tampar Pegawai Restoran Ramen, Driver Ojol di Kembangan Ditangkap, Ini Kronologinya
SuaraJakarta.id - Seorang driver ojol berinisial IR (48) diduga menganiaya pegawai sebuah restoran d ...[详细]
-
Geger Formula E Jakarta Pecahkan Rekor Dunia sebagai Ajang Balapan Sepi Penonton, Begini Faktanya...
Warta Ekonomi, Jakarta - Kabar ajang Formula E Jakarta masuk rekor dunia sebagai ajang balapan palin ...[详细]
-
6 Kejutan Seksi yang Bikin Pria Terpesona, Siap Menjajaki Ranjang
Daftar Isi 1. Mandi berdua ...[详细]
-
Pelaku Begal Sadis Opang di Tangerang Diringkus Lagi Kencan di Jaksel
SuaraJakarta.id - Pelaku begal sadis terhadap ojek pangkalan (opang) Sardani (64) diringkus. Aksi be ...[详细]
-
Jasa Raharja Akan Santuni Seluruh Korban Kecelakaan Maut Bus Pariwisata di Subang
JAKARTA, DISWAY.ID--PT Jasa Raharja bakal memberikan santunan kepada seluruh korban kecelakaan maut ...[详细]
-
Polda Jabar Bantah Tahanan Kasus Vina Cirebon Disiksa Polisi, Dirkrimum: Disiksa Sesama Tahanan
JAKARTA, DISWAY.ID--Polisi buka suara soal viral dugaan tahanan kasus pembunuhan Vina Cirebon disiks ...[详细]
-
Inisial M, Megawati Umumkan Bakal Cawapres Ganjar Pranowo Besok
JAKARTA, DISWAY.ID- Partai pengusung bakal calon presiden (Bacapres) Ganjar Pranowo akan mengumumkan ...[详细]
-
The Papandayan International Hadirkan Online Jazz Competition 2022, Ini Para Pemenangnya
SuaraJakarta.id - Ajang The Papandayan International Online Jazz Competition (TPJC) 2022 telah seles ...[详细]
Begini Respons Eks Mentan Syahrul Yasin Limpo Soal 'Pemeras' Dirinya Jadi Tersangka
Bakal Terapkan KRIS, Ini Daftar Iuran BPJS Kesehatan Per Rabu 15 Mei 2024
- FOTO: Tradisi Perayaan Maulid Nabi Muhammad di Berbagai Negara
- Tampar Pegawai Restoran Ramen, Driver Ojol di Kembangan Ditangkap, Ini Kronologinya
- Geger Formula E Jakarta Pecahkan Rekor Dunia sebagai Ajang Balapan Sepi Penonton, Begini Faktanya...
- Banjir Bandang Sumbar Telan 43 Korban Jiwa, Sejumlah Jasad dalam Kondisi Tak Utuh
- Cetak Laba Rp925 Miiliar, CBDK Hanya Alokasikan 3% untuk Jatah Dividen Pemegang Saham
- BUMN Tak Jadi Sponsor Formula E, Pengamat: Harusnya Penyelenggara Tahu Kalau.....
- Epidemiolog: Waspada Demam Berdarah di Musim Hujan